PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 2 SAWAHLUNTO

  • Handrianto Handrianto Universitas Negeri Padang
  • Ambiyar Ambiyar Universitas Negeri Padang
  • Syahril Syahril Universitas Negeri Padang
  • Yolli Fernanda Universitas Negeri Padang
Keywords: Blended Learning, Kreativitas, Hasil Belajar, PTK, SMK Negeri 2 Sawahlunto.

Abstract

Penelitian ini mendeskripsikan mengenai diterapkannya model Blended Learning di mata pelajaran Pekerjaan Dasar Teknik Mesin (PDTM) untuk meningkatkan kreativitas dan hasil belajar siswa. Karena selama pengamatan peneliti semasa PLK di SMK 2 Sawahlunto, pembelajaran cenderung kaku dan kurangnya variasi dalam model pembelajaran. Metode yang dipakai yakni Penelitian Tindakan Kelas (PTK)). Pelaksanaan penelitian ini berpusat kepada penerapan model Blended Learning pada kelas X Teknik Pemesinan 3 di SMK Negeri 2 Sawahlunto dengan subjek penelitian sebanyak 27 siswa. Berdasarkan data yang diperoleh, persentase kreativitas belajar siswa pada siklus I sebesar 60,03%, meningkat di siklus0II menjadi 80,2% dengan kategori tercapai. Peningkatan hasil belajar juga terjadi peningkatan, siklus I klasikal yang didapat ialah 66,6%, dan pada siklus II meningkat sebesar 84,3% yang dikategorikan tercapai. Dilihat dari hasil pengamatan yang dilakukan sebelum tindakan, permasalahan yang ditemukan sesuai dengan pengamatan peneliti ketika PLK kurangnya minat belajar dan hasil belajar siswa yang belum tercapai KKM, untuk mengatasi permasalahan tersebut peneliti mencoba pengenalan model pembelajaran Blended Learning. Dengan harapan  bisa dijadikan acuan dalam meningkatkan kreativitas dan hasil belajar untuk mata pelajaran Pekerjaan Dasar Teknik Mesin (PDTM) di kelas X Teknik Pemesinan 3 SMK Negeri 2 Sawahlunto. Sehingga diartikan dengan menerapkanomodel pembelajaran Blended Learning dapat meningkatkan kreativitas dan hasil belajar siswa.

References

Ambiyar, N. J. &. (2016). Media dan Sumber Pembelajaran. Kencana.

Bulkia, R., Suparno, Erizon., N., & Syahri, B. (2019). Pengembangan Modul Pembelajaran Model Kooperatif Tipe Jigsaw pada Mata kuliah Teknologi Proses Fabrikasi Devel opment of Cooperative Model of Jigsaw Type Model Learning in. Vomek, 1(2), 49–54.

DePorter, B dan Hernachi, M. (2000). Quantum Learning : Membiasakan Belajar nyaman dan Menyenangkan. Kaifah.

Ferdiansyah, F., Ambiyar, A., Zagoto, M. M., & Putra, I. E. D. (2020). Pemanfaatan Media Pembelajaran berbasis E Learning dalam Meningkatkan Hasil Belajar pada Mata kuliah Media Pembelajaran Musik. Komposisi: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, Dan Seni,21(1), 62–72.

Hamdu, G., & Agustina, L. (2011). Motivasi1.Pdf. Pengaruh Motivasi Belajar Siswa terhadap Pestasi Belajar Ipa di Sekolah Dasar, 12(1), 90–96.

Hamiyah, Nur & Jauhar, Jm. (2014). Strategi Belajar-Mengajar Di Kelas. Prestasi Pustakaraya.

Lestari, I. (2015). Pengaruh Waktu Belajar dan Minat Belajar terhadap Hasil Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 3(2), 115–125. https://doi.org/10.30998/formatif.v3i2.118

Nugraha, H., & Ambiyar, A. (2018). Pengaruh Budaya Belajar Terhadap Hasil Belajar Ketrampilan Komputer Dan Pengelolaan Informasi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan Muhammadiyah 1 Padang. Invotek: Jurnalo Inovasi Vokasional dan Teknologi,18(2),49–54. https://doi.org/10.24036/invotek.v18i2.295

Pinat, M. T. (2011). Industrial Support in Vocational Education and Training Development to Achieve Quality Assurance of Indonesian Professional Labor Force.42.

Prabowo, A. (2016). Efektivitas Media Pembelajaran Video Tutorial terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Gambar Teknik Progam Keahlian Teknik Kendaraan Ringan SMK Piri 1 Yogyakarta. Pendidikan Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Yogyakarta.

Primawati, P., Ambiyar, A., & Ramadhani, D. (2017). Peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa mengunakan metode talking stick. Invotek: Jurnal Inovasi Vokasional Dan Teknologi,17(1), 73–80.

Pritandhari, M., & Ratnawuri, T. (2015). Evaluasi Penggunaan Video Tutorial Sebagai Media Pembelajaran Semester iv Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Muhammadiyah Metro. Promosi (Jurnal Pendidikan.Ekonomi),3(2),11–20. https://doi.org/10.24127/ja.v3i2.329

Sagala, S. (2005). Perencana Pendidikan Penyedia Informasi sebagai Landasan Penentuan Kebijakan Pendidikan di Sekolah. Mimbar-Pendidikan, 69.

Sirait, E. D. (2016). Pengaruh Minat Belajar.Terhadap Prestasi.Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan Mipa, 6(1), 35–43. https://doi.org/10.30998/formatif.v6i1.750

Sudjana, N. (2009). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Remaja Rosdakarya.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kombinasio(Mix Methods). Alfabeta.

Suharsimi, A. (2013). Prosedur.Penelitian: Suatu Pendekatan.Praktik. Rineka.Cipta.

Suparno, S., & Rahim, B. (2017). Pengaruh Pembelajaran Menggunakan Modul terhadap Hasil Belajar Mata Kuliah Teknik Pemesinan dan Fabrikasi Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang. Pakar Pendidikan, 15(2), 84–92.

Syahrum., S. and. (2012). Metodologi penelitian Kualitatif. Citapustaka Media.

Trianto. (2007). Model-model.Pembelajaran Inovatif Berorientasi.Konstruktivistik. Prestasi.Pustaka Publisher.

Utami Mundar. (2009). Pengembangan Kreativitas dan Bakat (PT. Gramed).

Waskito & Alkadra, M. (2016). Kontribusi Minat Kerja dan Penguasaan Mata Pelajaran Produktif terhadap Keberhasilan Praktek Kerja Industri Siswa Kelas Xll Program Teknik Pemesinan di SMK Negeri 2 Solok. Pendidikan Teknik Mesin, 3345–3356.

Submitted

2021-10-26
Accepted
2021-11-02
Published
2022-02-28
How to Cite
[1]
H. Handrianto, A. Ambiyar, S. Syahril, and Y. Fernanda, “PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 2 SAWAHLUNTO”, Vomek, vol. 4, no. 1, pp. 70-76, Feb. 2022.