ANALISA PERBANDINGAN HASIL PENGELASAN SMAW (SHIELD METAL ARC WELDING) DAN LAS MIG (METAL INERT GAS) TERHADAPKEKUATAN TARIK BAJA KARBON RENDAH ST 37

  • Abdul Latif Pasaribu Universitas Negeri Padang
  • Irzal Irzal Universitas Negeri Padang
  • Yufrizal A Universitas Negeri Padang
  • Purwantono Purwantono Universitas Negeri Padang
Keywords: Perbandingan, Kekuatan tarik baja, Karbon rendah ST 37, Pengelasan SMAW, Pengelasan MIG.

Abstract

Kemajuan teknologi bidang konstruksi yang semakin meningkat tidak bisa dipisahkan mengenai pengelasan, dalam penelitian ini dapat diidentifikasi masalah, belum diketahuinya kekuatan tarik antara hasil pengelasan SMAW dengan las MIG. Penelitian ini bertujuan guna mencari perimbangan kekuatan tarik hitungan pengelasan SMAWdan las MIG. Penelitian menggunakan baja karbon rendah ST 37. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dimulai dengan pengelasan spesimen, membuat spesimen uji sesuai standar ASTM E8. Menggunakan  pengambilan 19 random spesimen yang terdiri dari 3 spesimen kampuh bevel groove, 3 spesimen kampuh V groove, 3 spesimen kampuh U groove untuk setiap hasil las SMAW dan las MIG, dan 1 spesimen baja karbon rendah ST 37 tanpa perlakuan. Masing-masing spesimen dianalisa setelah dilakukan uji tarik dan mengambil sebuah kesimpulan dengan catatan yang terbesar angkanya itulah yang paling tinggi nilai tegangannya, hasil penelitlan yang dilakukan pada speslmen, membuat dan menguji spesimen menggunakan mesln uji tarlk maka didapatkan pada spesimen Las SMAW kampuh bevel groove nilai rata-rata Titik Luluh 131,66 MPa, V groove163,66 MPa,danU groove188,66 MPa. Pada spesimen Las MIG kampuh bevel groove nilai rata-rata Titik Luluh 158,83 MPa, V groove 182,16MPa, U groove 186,66 MPa. Tegangan luluh  hitungan pengelasan baja karbon rendah ST 37 pada pengelasan las SMAW kampuh bevel groove dan V groove lebih rendah dari hasil pengelasan las MIG, tetapi pada las SMAW kampuh U groove lebih tinggi dari pada las MIG.

References

Afan, Miftahrur Bin, Purwantono Purwantono, Mulianti Mulianti, and Bulkia Rahim. 2020. “Pengaruh Kuat Arus Listrik Pengelasan Terhadap Kekuatan Tarik Dan Struktur Mikro Las Smaw Dengan Elektroda E7016.” Jurnal Rekayasa Mesin 15(1): 20.

Anwar, Badaruddin. 2018. “Analisis Kekuatan Tarik Hasil Pengelasan Tungsten Inert Gas ( TIG ) Kampuh V Ganda Pada Baja Karbon Rendah St 37.” Teknologi 17(3): 33–38. https://ojs.unm.ac.id/teknologi/article/download/7477/4348.

Asrul, Kusno Kamil, and Muhammad Halim Asiri. 2018. “Analisis Kekuatan Sambungan Las Metal Inert Gas (MIG) Pada Logam Aluminium Paduan AA6063 Dengan Variasi Arus Listrik.” Teknik Mesin" TEKNOLOGI" 18(1): 27–32. https://ojs.unm.ac.id/teknologi/article/view/7476/4347.

Erizon, Nelvi et al. 2021. “Analisis Pengaruh Perbedaan Posisi Pengelasan Terhadap Kekuatan Tarik Sambungan Las SMAW Menggunakan Material St37 Analysis of the Effect of Difference in Welding Position on the Tensile Strenght of the SMAW Welded Joints Using St37 Material.” 3(2): 17–24.

Industri, Fakultas Teknologi. 2016. “Pengelasan Smaw Menggunakan Material Sa 36 Yang Sebelumnya Terbakar Dengan Suhu 700 0 C Dan 900 0 C Selama 4 Jam Analysis of Exposure Smaw Welding Method Using Material Sa 36 Previously Burned With Temperature.”

Irawan, Peri, Delima Yanti, and Bulkia Rahim. 2021. “Ayunan Elektroda Pengelasan SMAW Analysis of Tensile Strength in Carbon Steel 1 . 0038 due to Differences in the Swing of the SMAW Welding Electrodes.” 3(1).

Jaenal, Arifin. 2017. “Baja Adalah Logam Paduan Dengan Besi Sebagai Unsur Dasar Dan Karbon Sebagai Unsur Paduan Utamanya . Kandungan Karbon Dalam Baja Berkisar Antara 0 , 2 % Hingga Karbon Dalam Baja Adalah Sebagai Unsur Pengeras Dengan Mencegah Dislokasi.” Momentum 13(1): 27–31.

Januar, Aris, and Djoko Suwito. 2016. “Kajian Hasil Proses Pengelasan MIG Dan SMAW Pada Material ST41 Dengan Variasi Media Pendingin (Air, Collent, Dan Es) Terhadap Kekuatan Tarik.” Jurnal Teknik Mesin 4(2): 37–42.

Mawahib, M Zaenal, Sarjito Jokosisworo, and Hartono Yudo. 2017. “Pengujian Tarik Dan Impak Pada Pengerjaan Pengelasan SMAW Dengan Mesin Genset Menggunakan Diameter Elektroda Yang Berbeda.” Kapal: Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Kelautan 14(1): 26–32.

Nitya Santhiarsa, I, and I Budiarsa. 2008. “Pengaruh Posisi Pengelasan Dan Gerakan Elektroda Terhadap Kekerasan Hasil Las Baja JIS SSC 41.” Jurnal Energi Dan Manufaktur 3(2).

Nur, Muhammad, Awal Syahrani, and Naharuddin. 2018. “Analisis Kekuatan Tarik, Kekerasan, Dan Struktur Mikro Pada Pengelasan Smaw Stainless Steel 312 Dengan Variasi Arus Listrik.” Jurnal Mekanikal 9(1): 814–22. httpjurnal.untad.ac.idjurnalindex.phpMekanikalarticledownload104668247.

Nur, Yusra M, and Hendri Nurdin. 2021. “Analisis Kekuatan Tarik Hasil Sambungan Pengelasan Gesek pada Baja st42 Analysis of Tensile Strength Results of Friction Welding Joints Untuk Mengatasi Persoalan Tersebut Diatas , Maka Teknik Las Gesek Dapat Dijadikan Solusi Alternatif .” 3(2): 41–46.

Priyono, Budi, Hendri Nurdin, Variasi Kuat Arus, and Uji Impact Charpy. 2021. “Analisis Pengaruh Variasi Kuat Arus Pengelasan Metal Inert Gas ( MIG ) terhadap Ketangguhan Material Sambungan Las pada Baja st 37 Analysis the Effect Strong Variation of Welding Current Metal Inert Gas ( MIG ) on the Strength of st 37 Welding Connection .” 3(3): 8–14.

Putri, Fenoria. 2010. “Analisa Pengaruh Variasi Kuat Arus Dan Jarak Pengelasan Terhadap Kekuatan Tarik, Sambungan Las Baja Karbon Rendah Dengan Elektroda 6013.” Jurnal Austent 2(2): 13–25.

Sugestian, M.Rizsaldy. 2019. “Analisis Kekuatan Sambungan Las Smaw Vertical Horizontal down Hand Pada Plate Baja Jis 3131sphc Dan Stainless Steel 201 Dengan Aplikasi Piles Transfer Di Mesin Thermoforming ( Stacking Unit).” Jurnal Skripsi.

Sugiono, 2012. 2013. “Sugiyono, 2012 Memahami Penelitian Kualitatif, Bandung ALFABETA.”

Teknik, Jurusan, Mesin Fakultas, and Teknik Universitas. 2009. “Sifat Mekanik Baja Karbon Rendah Akibat Variasi Bentuk Kampuh Las Dan Mendapat Perlakuan Panas.” 9(2): 37–43.

Waaddulloh, Muizzaddin, Sulardjaka Sulardjaka, and Gunawan Dwi Haryadi. 2020. “Pengaruh Arus Dan Tegangan Pengelasan SMAW Baja Karbon Rendah Grade A Dan Baja Karbon Rendah Grade B Terhadap Sifat Mekanik.” JMPM (Jurnal Material dan Proses Manufaktur) 4(2): 103–14.

Winardi, Yoyok, Fadelan Fadelan, Munaji Munaji, and Wisnu Nurandika Krisdiantoro. 2020. “Pengaruh Elektroda Pengelasan Pada Baja AISI 1045 Dan SS 202 Terhadap Struktur Mikro Dan Kekuatan Tarik.” Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Undiksha 8(2): 86.

Yassyir Maulana. 2016. “Analisis Kekuatan Tarik Baja St37 Pasca Pengelasan Dengan Variasi Media Pendingin Menggunakan Smaw.” Jurnal Teknik Mesin UNISKA 2(1): 1–8.

Submitted

2021-11-07
Accepted
2021-11-22
Published
2022-05-02
How to Cite
[1]
A. Pasaribu, I. Irzal, Y. A, and P. Purwantono, “ANALISA PERBANDINGAN HASIL PENGELASAN SMAW (SHIELD METAL ARC WELDING) DAN LAS MIG (METAL INERT GAS) TERHADAPKEKUATAN TARIK BAJA KARBON RENDAH ST 37”, Vomek, vol. 4, no. 2, pp. 39-41, May 2022.