PENGARUH PERSENTASE RESIN DAN KATALIS TERHADAP KEKUATAN TARIK KOMPOSIT FIBERGLASS

  • Ravika Milya Universitas Negeri Padang
  • Syahril Syahril Universitas Negeri Padang
  • Yufrizal A Universitas Negeri Padang
  • Rahmat Azis Nabawi Universitas Negeri Padang
Keywords: Kekuatan Tarik Katalis, Katalis, Komposit, Fiberglass, Hand Lay Up

Abstract

Komposit berbahan dasar fiberglass banyak ditemui pada produksi kapal. Namun, pemakaian komposit dalam proses produksi kapal belum mempunyai ketetapan mutu yang baik tentang pengaruh antara persentase resin dan hardener yang dipakai, akan tetapi banyaknya pemakaian katalis dan resin mempunyai pengaruh pada kekuatan komposit serat sebagai penguat. Penelitian ini dilakukan untuk melihat perbandingan persentase katalis dan resin pada kuat tarik komposit berbahan fiberglass. Metode yang dipakai pada penelitian ini ialah metode eksperimen yang memakai mesin uji tarik serta meragamkan persentase katalis pada campuran resin dari 1% hingga 2,5%. Hasil yang diperoleh pada penelitian yaitu komposit dengan kandungan persntase 1% mempunyai nilai kuat tarik 99,25 N/mm2, elongasi 19,8% dan modulus elastisitas 518,18 N/mm2. Komposit serta kandungan katalis 1% mempunyai skor kuat tarik 108,65 N/mm2, elongasi 15,6% dan modulus elastisitas 11,86 N/mm2. Komposit yang mengandung katalis 2% mempunyai skor kuat tarik 108,31 N/mm2, elongasi 24,2% dan modulus elastisitas 500,52 N/mm2. Komposit dengan kandungan katalis 2,5% mempunyai skor kuat tarik 104,75 N/mm2, elongasi 19,4% dan modulus elastisitas 658,96 N/mm2. Kekuatan tarik komposit fiberglass terjadi kenaikan pada kandungan katalis 1% sampai 1,5% serta terjadi pelemahan pada kandungan katalis 2% sampai dengan kandungan katalis 2,5%. Hasil kuat tarik paling tinggi berada pada komposit dengan capuran kandungan resin 98,5% dan kandungan katalis 1,5%.

References

A, Yufrizal. 2019. “Pengaruh Sudut Potong Dan Kecepatan Putaran Spindel Terhadap Kekasaran Permukaan Pada Proses Bubut Mild Steel ST 37.” INVOTEK: Jurnal Inovasi Vokasional Dan Teknologi 19(2):29–36.

Alamsyah, Alamsyah, Taufik Hidayat, and Arif Nur Iskandar. 2020. “Pengaruh Perbandingan Resin Dan Katalis Terhadap Kekuatan Tarik Komposit Fiberglass-Polyester Untuk Bahan Pembuatan Kapal.” Zona Laut : Jurnal Inovasi Sains Dan Teknologi Kelautan I(2):26–32.

Azis Nabawi, Rahmat. 2019. “Studi Perancangan Kapal Wisata Katamaran Untuk Pengembangan Wisata Danau Sumatera Barat.” Jurnal Sains Dan Teknologi 19(1):67–71.

Djamil, Sofyan, Sobron Y Lubis, and Dan Hartono. 2014. “Kekuatan Tarik Komposit Matrik Polimer Berpenguat Serat Alam Bambu Gigantochloa Apus Jenis Anyaman Diamond Braid Dan Plain Weave.” Jurnal Energi Dan Manufaktur 7(1):1–8.

Fatihuddin, Muhammad, Ahmad Kholil, and Ferry Budhi Susetyo. 2019. “Efek Polaritas Dan Media Pendingin Terhadap Nilai Kekerasan Permukaan Hardfacing Baja Karbon Rendah.” Jurnal Konversi Energi Dan Manufaktur 1(2):1–5.

Hendri Hestiawan, Jamasri, Kusmono. 2017. “Pengaruh Penambahan Katalis Terhadap Sifat Mekanis Resin Poliester Tak Jenuh.” Teknosia 3(1):1–7.

Ilmy, Mohammad Alfian, Salahuddin Junus, and Ahmad Adib Rosyadi. 2018. “Pengaruh Fraksi Volume Fiber Glass Terhadap Sifat Mekanik Komposit Fiber Glass / Epoxy Dengan Metode Vari.” Jurnal STATOR, Volume 1 Nomor 1, Januari 1(1):10–15.

Irzal, Purwantono, Abdul Latif, and A. Yufrizal. 2022. “Analisa Perbandingan Hasil SMAW( Shield Metal Arc Welding ) Dan Las MIG ( Metal Inert Gas ) Terhadap Kekuatan Tarik Baja Karbon Rendah ST 37.” Jurnal Vokasi Mekanika (VoMek) 4(2):39–43.

Kurniawan, Fadly Ahmad. 2017. “Penyelidikan Karakteristik Mekanik Tarik Komposit Serbuk Kasar Kenaf.” Jurnal Inotera 2(1):1.

Prabowo, Lukas. 2007. “Pengaruh Perlakuan Kimia Pada Serat Kelapa (Coir Fiber).” Teknik Mesin Universitas Sanata Dharma 4(2):7–17.

Prasetyo, Adyanto Eko. 2006. “Kekuatan Tarik Komposit Chopped Strandmat Nim Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik.” Jurnal Pendidikan Teknik Mesin 3(2):114–23.

Priyanto, S. 2018. “Analisa Kekuatan Tarik Komposit Polyester Berpenguat Serat Pandan Wangi Dan Sekam.” Journal of Chemical Information and Modeling 53(9):1689–99.

Putra, Gede Himawan, I. Wayan Surata, Tjokorda Gde, and Tirta Nindhia. 2021. “Karakteristik Kekuatan Tarik Dan Lentur Komposit Polyester Berpenguat Serat Sisal Yang Diekstraksi Dengan Metode Water Retting.” Jurnal Ilmiah Teknik Desain Mekanika 10(1):1230–38.

Rifelino, Irzal, Doni Hamdani, and Nofri Helmi. 2020. “Conventional Lathe Processes Pengaruh Cutting Condition Terhadap Tingkat Kekasaran Permukaan Baja ST 42 Pada Proses Bubut Konvensional.” Motivection 2(3):11–20.

Rizal, Yose. 2018. “Peningkatan Kekuatan Tarik Baja Karbon AISI 1040 Akibat Pengaruh Media Pendingin Pada Proses Perlakuan Panas.” Journal of Materials Processing Technology 2(9):71–78.

Soemardi, Heryanto Budiono, and Awan Setiawan. 2018. “Pengaruh Prosentase Campuran Resin Dan Katalis Dengan Pelepah Pisang Kepok Terhadap Kekuatan Tarik.” Prosiding SNTT 4(2):31–36.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan ( Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D); Bandung: Alfabeta.

Syahril, Syahril. 2019. “The Create Skills of Vocational Students to Design a Product: Comparison Project Based Learning Versus Cooperative Learning-Project Based Learning.” Advances in Social Science, Education and Humanities Research 299(Ictvet 2018):316–20. doi: 10.2991/ictvet-18.2019.72.

Wardani, Dhien Kusuma. 2015. “Pengaruh Rasio Resin Dan Hardener the Effect of Resin and Hardener Ratio on the Mechanical Properties of Composite Matrix Reinforced.” Jurnal Rekayasa Material , Manufaktur Dan Energi 5(2):97–105.

Yufrizal, A., Eko Indrawan, and Nofri Helmi. 2019. “Analysis Comparative Feeding Variation to Quality Surface Processes Blocking Equipment of Ems Steel 45on Cnc Latheing Machine.” Journal of Physics: Conference Series 1387(1):43–51.

Submitted

2022-07-27
Accepted
2022-08-15
Published
2022-08-31
How to Cite
[1]
R. Milya, S. Syahril, Y. A, and R. Nabawi, “PENGARUH PERSENTASE RESIN DAN KATALIS TERHADAP KEKUATAN TARIK KOMPOSIT FIBERGLASS”, Vomek, vol. 4, no. 3, pp. 78-83, Aug. 2022.